SisKom Center - Ada banyak cara untuk membuat data pada komputer tetap aman. Salah satunya yaitu dengan cara membuat mem-backup data secara berkala.
Beberapa waktu yang lalu penulis berbagi mengenai backup data menggunakan Image Windows. Nah, selain menggunakan Image Windows ada cara lain yakni Restore Point. Kelebihan jika mem-backup data menggunakan Restore Point ini adalah tidak perlu menggunakan CD/DVD sebagai media penyimpanan, cukup disimpan di-harddisk. Namun kelemahannya yakni, jika memiliki banyak Restore Point yang disimpan, maka akan memakan ukuran harddisk. Tapi tenang ... bisa dihapus kok. ^_^
OK. Karena waktunya juga mepet banget. Kali ini penulis akan berbagi mengenai Tutorial Backup Menggunakan System Restore. Yuk, disimak ... ^_^
Nahhh, dengan begini ... data-data, SisKomers sudah ter-backup. Akhir kata penulis ucapkan terima kasih. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba, SisKomers ^_^
Beberapa waktu yang lalu penulis berbagi mengenai backup data menggunakan Image Windows. Nah, selain menggunakan Image Windows ada cara lain yakni Restore Point. Kelebihan jika mem-backup data menggunakan Restore Point ini adalah tidak perlu menggunakan CD/DVD sebagai media penyimpanan, cukup disimpan di-harddisk. Namun kelemahannya yakni, jika memiliki banyak Restore Point yang disimpan, maka akan memakan ukuran harddisk. Tapi tenang ... bisa dihapus kok. ^_^
Baca juga : Cara Menghapus Restore Point
OK. Karena waktunya juga mepet banget. Kali ini penulis akan berbagi mengenai Tutorial Backup Menggunakan System Restore. Yuk, disimak ... ^_^
- Ketikkan 'Create' pada form input start-up windows button. Lalu pilih Create a restore point
- Setelah windows baru terbuka, pindah ke tab bagian System Protection, lalu Create
- Sehingga akan muncul form input berupa pop-up. Isi dan beri nama untuk Restore Point. Jika sudah klik Create
- Tunggu proses pembuatan Restore Point
- Nah, proses pembuatan Restore Point sudah selesai dan berhasil disimpan.
Baca juga : Tutorial Restore Menggunakan System Restore
Nahhh, dengan begini ... data-data, SisKomers sudah ter-backup. Akhir kata penulis ucapkan terima kasih. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba, SisKomers ^_^
Kategori:
Windows