Mengetahui Masalah Komputer dari Kode Beep

SisKom Center - Pada kesempatan kali ini penulis akan berbagi bagaimana cara 'Mengetahui Masalah Komputer dari Kode Beep'. Dengan adanya suara beep tersebut maka akan mempermudah dalan tahap POST yang dialami pada sebagian komputer.

Baca juga : Apa itu POST?
http://siskom-center.blogspot.com/
Nahhh, untuk 'Mengetahui Masalah Komputer dari Kode Beep' tersebut dapat diketahui berdasarkan tipe BIOS yang digunakan. Karena, antara :
  • AWARD-BIOS
  • AMI-BIOS
  • IBM-BIOS
  • PHOENIX-BIOS, dkk pastinya memiliki kode beep yang berbeda-beda.
Untuk mempermudah permasalahan tersebut penulis jabarkan mengenai macam-macam kode beep tersebut.

Klik untuk memperjelas tampilan gambar.
  • AWARD-BIOS
    http://siskom-center.blogspot.com/
  • AMI-BIOS
    http://siskom-center.blogspot.com/
  • IBM-BIOS
    http://siskom-center.blogspot.com/
  • PHOENIX-BIOS
    http://siskom-center.blogspot.com/
    Kode beep-nya kok berupa nomor?

     OK, penulis akan menjelaskannya, SisKomers ...

    Kode beep pada PHOENIX-BIOS sedikit berbeda dengan kode beep pada tipe BIOS lainnya. Pada PHOENIX-BIOS serangkaian beep akan dipisahkan oleh jeda, jadi tidak menurut panjang atau pendeknya, misalnya : beep - beep beep - beep - beep beep akan menjadi 1-2-1-2.
Yaps, dengan begitu tahap POST dapat teratasi dengan adanya kode beep tersebut. Akhir kata penulis ucapkan terima kasih dan semoga bermanfaat, SisKomers ... ^_^

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama